Inilah Prediksi Susunan Kabinet Jokowi - Jusuf Kalla Ketika sudah dilantik Menjadi Presiden dan Wakil Presiden ke 7 Indonesia. Prediksi ini diberikan oleh Lembaga Survey Indo Barometer. Dimana Pelantikan Pelantikan Presiden Indonesia Terpilih ini akan berlangsung pada 20 Oktober 2014. Sebelumnya Jokowi - JK juga memberikan kesempatan untuk masyarakat mengusulkan nama-nama Menteri yang akan mengisi pos kabinetnya.
Inilah Prediksi Susunan Kabinet Jokowi - Jusuf Kalla 2014 - 2019
Inilah Prediksi Susunan Kabinet Jokowi - Jusuf Kalla 2014 - 2019
1. Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan: Jend TNI (Purn) Ryamizard Ryacudu, Jend TNI (Purn) A M Hendropriyono
2. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian: Rini MS Soewandi, Faisal Basri
3. Menteri Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat: Muhaimin Iskandar, Letjen TNI (Purn) Luhut B Panjaitan
4. Menteri Sekretaris Negara: Maruarar Sirait
5. Sekretaris Kabinet: Andi Widjajanto
6. Menteri Dalam Negeri: Tjahjo Kumolo, Djarot Saiful Hidayat
7. Menteri Luar Negeri: Rizal Sukma, Yuri Oktavian Thamrin, Dian Triansyah Djani
8. Menteri Pertahanan: Laksamana TNI (Purn) Tedjo Edhie, Jend TNI Budiman
9. Menteri Perhubungan: Bambang Susantono, Danang Parikesit, Juliari Batubara
10. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan: Anies Baswedan
11. Menteri BUMN : Dahlan Iskan
12. Menteri Perindustrian: Mahendra Siregar, Rachmat Gobel, Panggah Susanto, Euis Saedah
13. Menteri Sosial: Imam Nachrowi
14. Menteri Hukum dan HAM: Prof Dr Jimly Assidiqie, Prof Denny Indrayana, PhD
15. Menteri Perdagangan: Marie Pangestu, Erwin Aksa, Nus Nuzulia Ishak, Bachrul Chairi, Partogi Pangaribuan, Srie Agustina
16. Menteri Agama: KH Tholchah Hasan, KH Salahudin Wahid, Dr. Ali Maschan Moesa
17. Menteri Komunikasi dan Informasi: Prof. Dr. Bachtiar Aly, Sri Sajekti Sudjunadi, Ferry M. Baldan, Akbar Faisal
18. Menteri Pertanian: Bayu Krisnamurti, Bustanul Arifin, Soleh Solahudin
19. Menteri Pariwisata: AAGN Puspayoga, Rusdi Kirana
20. Menteri Kehutanan: M. Prakosa
21. Menteri Lingkungan Hidup: Chalid Muhammad
22. Menteri Keuangan: Sri Adiningsih, Faisal Basri, Iman Sugema
23. Menteri ESDM: Kurtubi, Effendi MS Simbolon, Darmawan Prasodjo
24. Menteri PPA: Iryanti Sukamdani, Musdah Mulia, Khofifah Indar Parawansa
25. Menteri Kesehatan: Prof. dr. Ali Ghufron Mukti, Prof. Dr. dr. Akmal Taher, Prof. dr. Tjandra Yoga Aditama
26. Menteri Kelautan dan Perikanan: Erwin Aksa, Arif Satria
27. Menteri PAN: Teten Masduki, Prof. Dr. Eko Prasodjo
28. Menteri PDT: A. Teras Narang, Komaruddin Watubun
29. Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi: Ribka Tjiptaning, Rieke Diah Pitaloka, M Jumhur Hidayat
29. Menteri Perumahan Rakyat: Marwan Djafar
30. Menteri Koperasi dan UKM: Khofifah Indar Parawansa
31. Menteri Pekerjaan Umum : Dr. Hermanto Dardak, Ir. Djoko Murjanto Msc, Ir. Budi Budi Yuwono
32. Menteri Pemuda dan Olahraga: Utut Adianto, Abdul Mu’ti
33. Meneg PPN/Kepala Bapenas: Iman Sugema, Poppy Ismalina
34. Menristek/Kepala BPPT: Prof. Dr. Akhmaloka
35. Kepala BKPM : Lin Che Wei, Erwin Aksa
36. Kepala UKP4: Kuntoro Mangku Subroto, Teten Masduki
37. Jaksa Agung: Todung Mulya Lubis Kepala BIN, Jend TNI (Purn) Facrul Rozy
38. Panglima TNI: Laksamana TNI Marsetio, Marsekal TNI Ida Bagus Putu Dunia, Jendral TNI Gatot Nurmantyo
39. Kepala Polri: Jend Polisi Sutarman, Komjen Polisi Budi Gunawan.
Bagaimana rekan-rekan... ada usulan nama lain?